Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan

e-Book ini sangat penting bagi warga negara Indonesia yang aktif dalam dunia akademik dan tulis-menulis. e-Book ini dikeluarkan tahun 2009, revisi dari e-Book sebelumnya yang dikeluarkan tahun 2000.

Para blogger wajib mempunyai e-Book ini agar dapat menyajikan tulisan/postingan lebih berkualitas, sesuai dengan kaidah-kaidah yang telah ditentukan para pakar bahasa. Bagi yang gemar menulis, e-Book ini sangat direkomendasikan, disamping Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pasalnya, dengan menggunakan keduanya, kualitas tulisan yang disuguhkan akan tampak lebih baik dan benar.

Buku pedoman ini dikeluarkan langsung oleh Kemdiknas; Kementrian Pendidikan Nasional. Setelah membaca e-Book ini, tentunya akan mengetahui bagaimana cara  menulis bahasa Indonesia yang baik dan benar. Silahkan download link di bawah ini.

Download

No comments:

Post a Comment